- Smarthpone Apps
Pertama kali Angry Birds diciptakan di tahun 2009 yang ditujukan untuk smartphone iPhone 4 yang bersistem operasikan iOS. Lalu setelah terkenal, mulai dibuat versi Androidnya, Symbian, PC dan Google Chrome. - Cinderamata
Game ini memiliki nilai jual yang menguntungkan karena di website resmi game ini mereka menjual cinderamata game ini. Seperti Boneka para Babi dan boneka para Burung. - Televisi
Rovio Mobile melakukan kerjasama dengan Roku untuk meluncurkan film animasi angry Birds selama musim panas. - Google Chrome
Pada Bulan Mei 2011 kemarin, Rovio telah merilis versi web dari Angry Birds khusus untuk Browser Google Chrome. - Facebook
Fanspage Angry Birds sendiri disukai oleh sekitar 3,8 juta facebookers dan akan terus bertambah seiring berjalannya waktu. - PSP
PSP merupakan salah satu konsol game paling laris di dunia. Dan ini juga mendukung angry birds yang merupakan game yang pantas untuk perangkat portable seperti PSP dan Smartphone. - Permainan Papan
Selain games berupa software. Rovio juga mengembangkan game angry birds dalam bentuk papan permainan seperti Hotweels. - Buku Masak
Terdengar aneh tapi ini kenyataan. Pihak Rovio juga menyediakan buku masak yang berbau telur. - Tema Liburan
Angry Birds juga merilis game yang bertemakan liburan, seperti tema Hari Valentine, Helloween, dan Natal. - Film
Film animasi berjudul Rio semakin telah menaikkan kepopuleran angry birds. Berkat film animasi yang berjudul Rio. Angry Birds mendapatkan hal-hal yang fantastis, seperti 1 juta download per hari dan telah di download sebanyak kurang lebih 250 juta kali.
Sumber: menjelma.com
0 komentar:
Posting Komentar